Upaya Meningkatkan Kesadaran Hukum untuk Mencegah Tindak Pidana Korupsi di Desa

Upaya Meningkatkan Kesadaran Hukum untuk Mencegah Tindak Pidana Korupsi di Desa

Pada Tanggal (14/08/2024)  Bertempatan di ruangan rapat desa.Dalam rangka mencegah tindak pidana korupsi di tingkat desa, pemerintah desa menggelar kegiatan sosialisasi untuk meningkatkan kesadaran hukum masyarakat. Kegiatan ini dihadiri oleh kepala desa, sekretaris desa, serta perangkat desa.

Acara ini menghadirkan narasumber dari polsek bapak Bripka rido , yang memberikan penjelasan tentang bentuk-bentuk tindak pidana korupsi, dampak negatifnya, serta cara-cara untuk melaporkannya. Selain itu, peserta juga diajak berdiskusi mengenai contoh kasus korupsi di dusun-dusun  dan langkah-langkah konkret yang bisa diambil untuk mencegahnya.

Dengan adanya upaya ini, diharapkan masyarakat desa dapat lebih sadar akan hukum dan berperan aktif dalam mencegah tindakan korupsi, demi terciptanya pemerintahan desa yang bersih dan transparan. 

Sumber: 
Desa Belo Laut
Penulis: 
-
Bidang Informasi: 
Desa Belo Laut
Error | Desa Belo Laut

Error

The website encountered an unexpected error. Please try again later.